Selasa, 04 Mei 2010

Competitive Advantage vs Necessity

Competitive Advantage vs Necessity

Untuk bertahan dan berkembang suatu organisasi harus menciptakan suatu keunggulan kompetitif

  • competitive advantage ( produk, layanan, proses atau kapabilitas yang dibangun yang memberikan kepada suatu perusahaan posisi bisnis yang lebih baik dibandingkan kompetitor maupun tekanan kompetitif yang ada.

  • market winner

  • competitive forces : tekanan yang membentuk struktur kompetitife suatu industri

  • Competitive Necessity ( maket qualifier) ( produk, layanan, proses, atau kapabilitas tertentu yang harus ada untuk dapat bersaing dan melakukan bisnis dalam suatu industri.


Comprtitive Advantage dapat dicapai dengan berbagai cara, misalnya menyediakan produk dan jasa yang lebih baik dibandingkan competitor atau memenuhi kebutuhan khusus suatu segmen pasar tertentu.

Organisasi mempelajari kompetisi yang dihadapinya, melalui environment scanning

Environment scanning adalah pengusaan dan analisis terhadap kejadian dan kecenderungan yang terjadi di lingkungan eksternalorganisasi

Dengan menjalankan strategi kompetitif, bisnis dapat melawan ancaman dari semua tekanan kompetitif yang ada.

    • Cost leadership ( keunggulan biaya)

    • Differentiation

    • innovation


*kuliahbersama.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar